Blog ini berisi tentang informasi resep tradisional dan modern khas masakan indonesia
Resep Masakan Indonesia Resep Sayur Asem Khas Sunda Asli Berikut ini adalah bahan-bahan, bumbu dan cara membuat resep masakan sayur asam khas sunda yang lezat 🍴yang bisa Anda coba sendiri di rumah: Bahan -bahan: 3 buah jagung manis, masing2 potong jadi 4 bagian 3 sendok makan kacang tanah 6 buah melinjo 1 ikat kacang panjang, potongk kurang lebih 5 cm 1 buah labu siam ukuran sedang, buang kulitnya potong kecil seperti dadu 12 lembar daun melinjo yang masih muda 3 buah cabe hijau ukuran besar, potong ± sepanjang 1 ruas jari 1½ ruas jari lengkuas, memarkan 3 lembar daun salam 3 sendok makan air asam 2 liter air Bumbu : 4 siung bawang putih 5 buah bawang merah 2 buah cabe merah 1 sendok teh garam 1 sendok teh terasi, bakar 1 sendok makan gula merah Rekomendasi pelengkap sajian sayur asam khas sunda : Sambal terasi dan Ikan asin. Cara membuat : Rebus air hingga mendidih dan masukkan bahan yang lama masaknya seperti, melinjo, jagung serta kacang ta
Komentar
Posting Komentar